Body Repair

Pelayanan Terbaik

PELAYANAN TERBAIK

Jaminan hasil perbaikan dan pengecatan yang rapi, presisi, dan sesuai standar Honda. Kami memberikan pelayanan terbaik dengan hasil repair yang tidak terlihat bekas tabrakan serta cat yang menyatu sempurna dengan warna asli kendaraan.

Aman dan Nyaman

AMAN DAN NYAMAN

Proses pengerjaan dilakukan oleh teknisi bersertifikat dan ruang kerja yang aman serta bersih. Kami menjaga kendaraan Anda dengan teliti, memastikan keamanan dan kebersihannya selama berada di bengkel kami.

Easy Payment

EASY PAYMENT

Pembayaran sangat mudah, kami menerima pembayaran melalui cash ataupun cashless dengan menu payment yang kami sediakan di dealer.

Layanan Body Repair & Paint

Ketok

Proses perbaikan bentuk bodi kendaraan akibat benturan, menggunakan alat presisi dan teknisi ahli agar bentuk kembali seperti semula.

Cat

Kami menggunakan cat Water Base yang ramah lingkungan dan tahan lama. Proses pengecatan dilakukan dengan standar kualitas tinggi.

Poles

Langkah akhir untuk menghilangkan goresan halus dan mengembalikan kilau cat seperti baru. Dikerjakan oleh tenaga ahli dan produk polish terbaik.

Quality Control

Setiap kendaraan akan melewati tahapan Quality Control yang ketat untuk memastikan hasil kerja maksimal dan sesuai standar Honda.

Booking Service

BODY REPAIR & PAINT

Seperti Baru Lagi, Tanpa Beli Baru

Layanan body repair dan cat profesional untuk tampilan maksimal

  • ✅ Teknisi Berpengalaman & Bersertifikat.
  • ✅ Gunakan cat berkualitas premium.
  • ✅ Warna presisi dengan teknologi color-matching.
  • ✅ Sparepart Original.
Booking Sekarang via WhatsApp

Dengan pengalaman lebih dari 10 tahun, Honda Sonic Bandung, dealer resmi mobil Honda yang berdiri sejak 2014, hadir untuk memberikan layanan penjualan, perawatan, dan suku cadang terbaik. Kami berkomitmen untuk memenuhi setiap kebutuhan kendaraan Honda Anda dengan profesionalisme dan keunggulan, melalui fasilitas 3S (Sales, Service, Sparepart) yang kami sediakan.

Honda Sonic Bandung

"Berjalan Lebih Jauh dengan Keamanan dan Kenyamanan"

Sales

Dapatkan Mobil Honda Baru Impian Anda dari Dealer Resmi Terpercaya

Service

Percayakan Perawatan dan Perbaikan Kendaraan Anda kepada Teknisi Bersertifikat

Sparepart

Jaminan Keaslian Suku Cadang, Hanya dari Dealer Resmi Honda Sonic

Body & Paint

Percayakan perbaikan dan perawatan kendaraan Anda pada layanan Body Repair dan Cat terbaik kami